Balai Kota Cirebon Terbesar dan Termegah Ini Ternyata Bekas Lahan Rawa Seluas 15,700 Meter? Pantas Konon Sosok Hantu Nenek Tua Selalu Muncul

Balai Kota Cirebon Terbesar dan Termegah Ini Ternyata Bekas Lahan Rawa Seluas 15,700 Meter? Pantas Konon Sosok Hantu Nenek Tua Selalu Muncul

mistis-josh-soreson/pexels-

Gedung Balai Kota Cirebon terdiri dari gedung utama yang berdiri di tengah-tengah. Di sisi kanan dan kiri gedung utama, terdapat gedung sayap yang tetap terhubung dengan bagian utama.

Namun, meskipun memiliki keindahan dan nilai historis, gedung ini sering kali terkesan sepi.


Hal ini terutama disebabkan oleh adanya gedung Sekretariat Daerah (Setda) Pemerintah Kota Cirebon yang berada di belakang gedung Balai Kota.

Hanya saat ada acara khusus di ruang rapat Adipura atau saat ada kunjungan penting dari Wali Kota, suasana ramai terasa.

Baca juga: Eksplor Daerah Paling Sejahtera di Sulawesi Barat yang Memiliki Warisan Budaya Suku Mandar yang Terkenal, Simak Info Selengkapnya di Sini!


×

Baca juga: Astagfirullah! Naik Gunung Ini Harus Waspada Lewati Hutan Adat Mistis di Cimahi, Masuk Hutan Belum Tentu Bisa Keluar?

Selebihnya, gedung ini kerap menjadi tempat sunyi yang seakan-akan membisu dalam waktu.

Namun, dibalik kesunyian yang mewarnai keberadaan gedung ini, muncul cerita-cerita mistis yang meresahkan.

Menurut kisah yang tersebar dari mulut ke mulut, gedung ini dirumorkan dihuni oleh sosok-sosok gaib yang misterius.

Sumber:

BERITA TERKAIT

UPDATE TERBARU