Kreasi Resep Unggulan Olahan Telur dan Sosis yang Menggugah Selera, Harga Terjangkau Bikin Lidah Bergoyang, Ini Dia!
Ilustrasi telur sosis-RitaE/pixabay-
Cara Membuat Tumis Sosis Praktis:
-
Potong-potong sosis menjadi beberapa bagian, lalu sayat-sayat kedua sisinya. Sisihkan.
-
Geprek bawang putih, kemudian cincang halus, sisihkan.
-
Potong-potong bawang bombay dan cabai merah keriting.
-
Panaskan margarin, tumis sosis hingga kecoklatan, lalu angkat dan sisihkan.
-
Tumis bawang putih cincang, masukan 100 mililiter air dan aduk rata.
-
Tambahkan kecap asin, saus sambal, saus tomat, lada bubuk, gula lalu aduk dengan rata.
-
Masukan sosis, bawang bombay serta cabai kemudian tumis sebentar.
-
Tambahkan air secukupnya dan masak kembali hingga bumbu meresap.
Dengan resep ini, Anda bisa membuat camilan atau hidangan utama yang lezat dalam waktu singkat. Selamat mencoba dan rasakan kelezatan telur dan sosis yang istimewa ini!
***